Sabtu, 31 Oktober 2009

Membuat Kalimat Efektif

Kalimat efektif

1. Menurut pihak kepolisian, mengatakan tersangka pembunuhan itu akan segera
dibebaskan.
Jawab:
Menurut pihak kepolisian, tersangka pembunuhan itu akan segera dibebaskan .

2. Aktor film itu mengatakan kalau gossip yang beredar saat ini tidak benar.
Jawab:
Aktor film itu mengatakan gossip yang berdar saat ini tidak benar

3. Dia rajin belajar agar supaya pintar.
Jawab:
Dia rajin belajar supaya pintar.

4. Kita harus berusaha menyiptakan lingkungan yang aman dan damai.
Jawab:
Kita harus berusaha menciptakan lingkungan yang aman dan damai.

5. Kepada yang terlambat diharapkan menulis permohonan maaf.
Jawab:
Yang terlambat diharapkan menulis permohonan maaf.

6. Pukulan dari pada Chirs John berhasil di tangkis oleh lawannya.
Jawab:
Pukulan Chirs John berhasil di tangkis oleh lawannya.

7. Para pemuda-pemuda mesjid Al-Ikhlas akan mengadakan bakti sosial untuk korban
gempa.
Jawab:
Para pemuda mesjid Al-Ikhlas akan mengadakan bakti sosial untuk korban gempa.

8. Dalam sebulan mereka akan melakukan perjalanan itu selama sebulan.
Jawab:
Dalam sebulan mereka akan melakukan perjalanan itu.

9. Keluarga itu saling menyayangi satu sama lain.
Jawab:
Keluarga itu saling menyayangi.

10. Program yang dijalani outputnya tidak mempunyai nilai variabel.
Jawab:
Program yang dijalankan outputnya tidak mempunyai nilai variabel.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar